Solusi pada background blog di blogspot yang selalu bergerak mengikuti scroll?
Berikut Tips cara agar background blog tidak bergerak :
Untuk caranya mula mula login ke akun Blogger sobat.
Pergi ke Dasbor >> Rancangan >> Edit Html.
Sekarang kira-kira cari kode seperti ini :
body {
text-align: center;
background: #ffffff url(http://url gambar anda);
Comic Sans MS,arial,trebuchet ms,verdana,sans-serif;
}
Lalu tambahkan kode background-attachment: fixed; Setelah kode Background.
maka akan menjadi seperti ini :
body {text-align: center;background: #ffffff url(http://url gambar anda);background-attachment: fixed;Comic Sans MS,arial,trebuchet ms,verdana,sans-serif;}
Save dan lihat hasilnya.